resep puding mangga dan stoberi

resep puding mangga dan stoberi - Hallo Bunda Resep Masakan,Kami Kuliner nusantara.net resep puding mangga dan stoberi, Kami kulinernusantara.net yang beraganti nama menjadi kursusmasakonline.blogspot.com , Senang dapat berbagi Articleaneka puding, Articleresep masakan jawa tengah, Articleresep masakan jawa timur,Semoga apa yang kami bagikan bermanfaat bagi bunda sekalian.



Judul : resep puding mangga dan stoberi
link : resep puding mangga dan stoberi

Look Also


resep puding mangga dan stoberi

 Resep puding, adalah resep yang sangat enak sekali resep dessert atau sajian penutup ini cocok bagi anda yang sendang diet atau mengurangi jumah kalori bagaimana cara resep puding  kita saksikan.


Bahan I:
200 ml susu cair
50 gram gula pasir
30 gram maizena
1/4 sendok teh garam
3 kuning telur
8 lembar (24 gram) gelatin, rendam air dingin, peras
300 gram mangga gedong matang, haluskan
300 gram krim kental, kocok mengembang, dinginkan

Bahan Ii:
200 ml susu cair
50 gram gula pasir
30 gram maizena
1/4 sendok teh garam
3 kuning telur
8 lembar (24 gram) gelatin, rendam air dingin, peras
250 gram stoberi, haluskan
300 gram krim kental, kocok mengembang, dinginkan
2 tetes pewarna merah tua


Cara membuat:
  1. Bahan I, rebus susu cair, gula pasir, maizena, dan garam sambil diaduk sampai kental. Masukkan kuning telur. Aduk rata.
  2. Tambahkan gelatin. Masak sampai larut. Masukkan mangga. Masak sampai meletup-letup. Angkat dan biarkan hangat.
  3. Masukkan sedikit-sedikit ke dalam kocokan krim sambil diaduk perlahan.
  4. Tuang di gelas kecil setengah bagian. Bekukan.
  5. Bahan II, buat dengan cara yang sama. Uang diatas lapisan I.
  6. Hias dengan semprotan krim, mangga, dan stroberi.
 Untuk 25 buah

Komentar

Posting Komentar